IPIT TAIWAN Ikatan Pekerja Indonesia-Taiwan
grapic art By: NAWI

slide show

    ipt"> var numposts = 5; var numchars = 20;

Sabtu, 26 September 2020

TENTANG IPIT

IPIT
(Ikatan Pekerja Indonesia-Taiwan)
Assalamualaikum wr,wb

IPIT adalah salah satu organisasi BMI yg ada di Taiwan,IPIT bergerak dalam bidang Advokasi(ketenagakerjaan) dan sosial,IPIT berdiri pada 13 Januari 2008 dengan visi "SEBAGAI WADAH UNTUK MENAMPUNG ASPIRASI TENAGA KERJA INDONESIA YANG ADA DI TAIWAN,

Pergerakan IPIT sendiri untuk memperjuangkan hak-hak sebagai BMI tidak di ragukan lagi sebagai penggagas dan koordinator BMI yang ada di Taiwan di saat hak dan dan kewajiban sebagai BMI di rampas.meskipun IPIT tergolong organisasi yg berani melawan untuk hal kebaikan dan masa depan BMI yang lebih baik IPIT juga

VISI DAN MISI

Selasa, 09 Januari 2018

CARA MENGHITUNG PAJAK

Aplikasi Peraturan Perpajakan Taiwan 2009 Bagi Para Tenaga Kerja Asing

Oleh: Rm. Karolus – MWCD

Hanya dalam beberapa bulan yang telah lewat peraturan perpajakan Taiwan telah direvisi dan mengalami dua kali perubahan. Kenyataan ini membingungkan setiap orang dalam menghitung pajaknya dan mengharuskannya bertanya ke sana kemari untuk suatu informasi yang jelas dan tepat.
Kapan aturan perpajakan baru mulai berlaku ?
Terhitung sejak 16 Januari 2009 diberlakukan aturan pajak yang baru dengan beberapa perubahan dari aturan perpajakan sebelumnya
Beberapa point yang perlu dijelaskan:
 Besar Potongan Pajak:
Bila dalam aturan perpajakan lama, seseorang harus membayar pajak
  • 20 % dari penghasilannya bila bukan penduduk (non-residen: masa tinggal kurang dari 183 hari / 6 bulan dalam 1 tahun fiskal selama tahun kedatangan), dan
  • 6 % dari penghasilan bila termasuk penduduk (residen: tinggal lebih dari 183 hari dalam 1 tahun fiskal)


Jumat, 20 Oktober 2017

LOKASI

MENGENAI LOKASI IPIT (Ikatan Pekerja Indonesia-Taiwan)

Kantor pusat IPIT ada di Taipei yang berlokasi di daerah Toko Indonesia Mirasa yang tepatnya bisa LIHAT DISINI

Kamis, 19 Oktober 2017

BIAYA PERPANJANG KONTRAK TIDAK HARUS PULANG












Menjawab pertanyaan berapa biaya perpanjang kontrak tidak harus pulang (PKTHP):

1.    Berapa sih yang harus di bayar, dan siapa yang harus membayar ?
==>Jika proses perpanjang itudi bantu oleh pihak Agency maka biaya ditanggung oleh MAJIKAN dan biaya itu juga tidak boleh lebih dari satu bulan gaji, yakni Formal sebesar NT$ 21.009 dan Informal sebesar NT$ 17.000

2.    Apa hukumannya buat agensi yang meminta biaya lebih dari standar yang di tentukan dalam Employment Service Act terutama Pasal 52.
==>Jika agency meminta biaya lebih yang sudah di tetapkan sebagaimana tertuang dalam pasal di atas atau agensi meminta biaya tambahan selain yang sudah di sepakati maka agency dapat dikenakan sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku

LINK ASLI : https://www.wda.gov.tw/home.jsp?pageno=201111160008&acttype=view&dataserno=201704250003

UNTUK ALUR ATAU TATA CARA PERPANJANG KONTRAK TIDAK HARUS PULANG BISA DI LIAT DI SINI


Atau cek ini :

==============================================================

外勞期滿續聘或轉聘 仲介不得收取額外仲介費

發布單位
跨國勞動力管理組
發布日期
106-04-26
點閱人氣
14643

  就業服務法第52條已取消外籍勞工3年出國1日規定,外籍勞工在臺工作滿3年不必出國1日,得由原雇主續聘或新雇主接續聘僱。勞動部近期修正「私立就業服務機構收費項目及金額標準」,明定外籍勞工期滿續聘或期滿轉聘時,若委託仲介機構協助辦理相關手續,受託的外勞仲介機構得向外籍勞工收取服務費用,金額每月不得超過新臺幣1,500元。
  勞動部說明,外籍勞工在臺工作3年期滿後,原雇主願意續聘或原雇主未續聘由新雇主接續聘僱,受委託辦理期滿續聘或轉聘作業的仲介機構,得向雇主或新雇主收取登記費及介紹費(通常合稱仲介費),金額合計不得超過外籍勞工第1個月薪資;對於外籍勞工則不得再收取仲介費,只能收取服務費,金額在第3年以後每個月不得超過新臺幣1,500元,且不得預收。
  勞動部強調,仲介機構若以協助外籍勞工期滿媒合新雇主的名義向外籍勞工收取仲介費,屬於違法的行為,無論有無返還,將依法處10倍至20倍的罰鍰、1年以下停業和許可證到期不予換證處分,仲介機構應確實遵守法律規定,以免受罰。勞動部建議,雇主或外籍勞工若有遭仲介機構超收費用情事,可保留相關事證向勞動部或仲介機構營業所在地之直轄市或縣市政府勞政單位檢舉,經查證屬實後將予以重罰,以導正人力仲介市場秩序。對仲介機構收費內容如有任何疑義,可洽勞動部電話客服中心(電話:02-89956000)或1955專線詢問。


==============================================================

Atau berikut screenshootnya :


Rabu, 27 September 2017

CARA MENGHITUNG GAJI

TKI SEKTOR DOMESTIK (PLRT DAN PENJAGA ORANG SAKIT)
TKI berhak mendapatkan libur 1 (satu) hari dalam 7 (tujuh) hari. Apabila pekerja bekerja di hari libur, maka majikan wajib membayarkan gaji lembur.
Contoh perhitungan :
Gaji NT$ 17,000, gaji lembur di hari libur (1 kali dalam seminggu) sebesar NT$ ÷ 30 hari = NT$ 566

TKI sektor Domestik tidak dicover dalam Standar Labor Act, sehingga bekerja di hari libur nasional tidak dapat digantikan dengan NT$ 566 tersebut.

=============================================
TKI SEKTOR NON DOMESTIK (MANUFAKTUR, KONSTRUKSI, ABK NELAYAN, DAN PEKERJA PADA PANTI JOMPO/RS)

Mengacu pada Undang-Undang Perburuhan Taiwan Pasal 24 dan 32 dengan perhitungan sebagai berikut :
      Lembur di bawah 2 jam
Gaji lembur dihitung gaji per jam dalam 1 hari ditambah minimal 1/3 dari jumlah gaji per jam dalam 1 hari

Contoh :
Gaji lembur di bawah 2 jam = (gaji pokok ÷30 hari ÷ 8 jam) + (gaji pokok ÷ 30 hari ÷ 8 jam x 1/3)
                                                        = (21,009 ÷ 30 ÷ 8) + (21,009 ÷ 30 ÷ 8 x 1/3)
                                                        = 88 + 29
                                                        = 117 (1 jam)
Jika lembur dua jam => 117 x 2 =  234 (2 jam)

     Lembur di atas 2 jam, namun tidak boleh lebih dari 4 jam

Gaji lembur dhitung gaji per jam dalam 1 hari ditambah minimal 2/3 dari jumlah gaji per jam dalam 1 hari

Contoh :
Gaji lembur di atas 2 jam       = (gaji pokok ÷30 hari ÷ 8 jam) + (gaji pokok ÷ 30 hari ÷ 8 jam x 2/3)
                                                        = (21,009 ÷ 30 ÷ 8) + (21,009 ÷ 30 ÷ 8 x 1/3)
                                                        = 88 + 58
                                                        = 146 (1 jam)
Jika lembur di jam ketiga dan keempat = 146 x 2 = 292 (2 jam)
Jika ditotal sebanyak 4 jam berarti = 234 + 292  = 526
c     Waktu lembur dalam satu bulan tidak boleh lebih dari 46 jam.



e     Untuk lembur di hari libur, selain gaji pokok harian, bila bekerja lebih dari 8 jam, maka perhitungannya mengacu pada ketentuan lebih di atas.

     Contoh jika bekerja di hari libur (bukan hari pengganti) = gaji pokok ÷30 hari = 21.009/30 => NT$ 700 (selama 8 jam)

     Contoh Bekerja (tidak full) 4 jam di hari yang diliburkan =  (gaji pokok ÷30 hari ÷ 8 jam) x 4 = 88 x 4 = 352
S   Sedangkan bekerja murni di hari Sabtu hitungannya berikut ini Bekerja Lembur di Hari Sabtu (TKI Formal)

Referensi :
  • Perjanjian Kontrak
  • Partial amendments to the Labor Standards Act (2016)
  • Leaflet Sosialisasi KDEI di Taipei Cetakan 2016